Rom Evolution X Official Redmi 4X

Evolution X Rom Redmi 4X

Halo teman - teman, apakabar ? Mudah - mudahan kita semua senantiasa dalam keadaan sehat dan baik - baik saja. Jumpa lagi bareng kami, portal media jaman now yang membahas semua tentang system operasi Android smartphone terbaru. Pada kesempatan yang indah ini, kembali lagi kita akan membahas tips modifikasi untuk smartphone Xiaomi Redmi 4X yaitu custom rom Evolution X.

Ya, hampir sebagian besar tutorial modifikasi android di blog ini lebih sering saya bahas rom untuk Redmi 4X. Hal ini karena saat ini saya menggunakan smartphone Redmi 4X. Jadi artikel ini saya tulis setelah saya mencoba/mempraktekannya sendiri, supaya saya tidak tergolong penulis artkel hoax hehehe.

Kembali ke topik utama, Evolution X merupakan salah satu custom rom untuk Redmi 4X buatan developmer @ErorNetwork25 dengan menggunakan base AOSP. Seperti custom rom Redmi 4X lainnya, rom ini sudah menggunakan OS terbaru 9.0 (Pie) dan telah dimodifikasi sedemikian rupa sehingga memiliki performa yang pastinya mantull (mantap betull!!!)

🆕 Evolution X
🆚 Official
🆔 Pie | 9.0
👤 @ErrorNetwork28
CHANGELOG :
• April security patch
• Add more options to Status bar Clock/Date customization
• Add Carrier label customization
• Add lockscreen shortcuts
• Add navbar editor
• Add status bar icons visibility options
• Fix Ambient Music Ticker positioning
• Fix status bar clock issues on lockscreen
• Update translations (thanks to all translators)


Device Changelog:
• SELinux Enforcing
• DarkPhoenix upstream to 3.18.138


Evolution X Official Rom Redmi 4X

Update 2.0 :
Rom Evolution X untuk Redmi 4X sekarang sudah ganti dev. Project Evolution X Official sekarang dipegang oleh dev @Nagarajan_GK. Dan untuk versi paling baru bernama Evolution X 2.0 Official.

Berikut Changelog Rom Evolution X terbaru :
- Add Flashlight blink on incoming calls option 
- Add Night Light brightness modes (fixes brightness lowering when turning on Night Light) - Add Safe headset volume option
- Add Smart charging support 
- Add Status bar notification ticker 
- Add video to Double tap to trigger doze 
- In-DisplayFingerprint 
- Update ambient indication margin when fod is in use 
- Update icon and add a separate one for enrolling 
- Update keyguard indication margin when fod is in use 
- Prevent showing on auth error 
- Launch music player on headset connect: Fix strings for BT headset 
- Remove quotation marks from Q text clock translations 
- Fix OTA app blocking updates 
- Fix Power Menu missing from Lock screen

Update 2.1 :
🆕 EVOLUTION X 
🆚 OFFICIAL | 2.1 
🆔 PIE | 9.0 | Non Trebel 
👤 @Nagarajan_GK 
🆑 CHANGELOG : 
• Merge September security patch Android 10 stuff 
• Signal icons (show X for empty state) 
• BT, Hotspot, WiFi QS icon animations 
• Optimizations to FirmwareVersionSettings Other changes 
• Improvements to Media player seekbar 
• Navbar: Always add shadow on home button on some cases 
• Notification ticker: don't tick in do not disturb 
• Permissions: Add Location & Storage to Default Dialer App 
• Add option to hide USB debugging notification 
• Add Configurable 0, 90, 180 and 270 degree rotation 
• Allow to switch display mode for devices that support multiple modes 
• Don't colorize Battery icon when level is critical 
• Fix fingerprint detection for FP wake and unlock 
• Fix internal recording audio volume while headset is connected 
• FOD: Change default FP icon and color to match MIUI style 
• Grant Google Wallpapers storage permission 
• Grant Markup app storage permission 
• Fix network traffic autohide default behavior 
• Make FP detection in pocket mode configurable 
• Network Traffic: Update arrow style 
• Revert changes to floating background for black theme 
• Update icons for OTA app 
• Update Miscellaneous icon for Evo Xtras

Cara Install rom Evolution X via TWRP
  1. Masuk ke mode TWRP. Usahakan gunakan TWRP versi terbaru, jika belum punya bisa download dulu disini.
  2. Backup rom yang tengah kita gunakan terlebih dahulu guna mengantisipasi hal yang tak di inginkan atau sekedar ingin kembali ke rom bawaan.
  3. Wipe > Advance Wipe > Cache, Data, System dan Dalvik Cache saja.
  4. Flash rom Evolution X (link download ada dibawah) 
  5. Wipe Cache (Opsional) 
  6. Reboot System. 
  7. Done. 

Catatan : Rom Evolution X sudah include Gapps jadi kita tidak perlu lagi instal Gapps.

Download File :

Bisa dikatakan rom Evolution X sudah tergolong rom yang stabil. Hampir semua fitur utama maupun fitur tambahan pada rom ini sudah bisa digunakan secara normal dan tanpa kendala. Pokoknya cocok untuk pemakaian harian ataupun pemakaian berat (hard multitasking/gaming).

Untuk masalah ketahanan baterai, sejatinya rom dengan OS Pie bisa lebih irit karena sudah didukung AI untuk menghemat baterai, namun semua itu kembali lagi dengan keadaan umur dan cara penggunaan smartphone kita.

Mungkin sampai disini dulu pembahasan kita mengenai Rom Evolution X Official Redmi 4X ini. Jangan lupa untuk selalu kunjungi portal media kesayangan kita semua untuk informasi terbaru seputar Android yang akan kita update setiap hari. Sekian tulisan dari kami, Share jika bermanfaat..

Post a Comment for "Rom Evolution X Official Redmi 4X"